aneka rujak yumy
hallo.. om swastiastu. kembali lagi bersama saya ningrum di blog ke tigaku. langsung to the point aja ya biar enggk banyak basa-basi, disini aku mau ngebahas tentang macam-macam rujak di nusantara. Rujak merupakan makanan tradisional yang berisi campuran buah dan sayuran serta potongan lainnya lalu diguyur kuah atau bumbu pedas spesial. Menurut daerah asalnya, rujak mengalami diferensiasi baik dari segi isi maupun bumbu. Rujak Cingur Yang paling terkenal dan nikmatnya tak diragukan adalah Rujak Cingur dari Surabaya, Jawa Timur. Cingur adalah mulut atau moncong sapi yang direbus dan diiris menjadi campuran bersama timun, bendoyo , bengkuang, lontong, tahu, tempe, kecambah, kangkung, dan sayur alur. Gurihnya kacang yang diuleg bersama petis, cabai, dan pisang klutuk menjadikan Rujak Cingur sebagai salah satu rujak terbaik yang pernah ada. Rujak Kuah Pindang Di Bali, ada Rujak Kuah Pindang yang tak boleh dilewatkan. Berisi potongan buah segar ala rujak manis yang ke